Airdrop Hamster Kombat Gagal Curi Perhatian, Perdagangan Hamster Kombat Alami Peningkatan

Hamster Kombat
Hamster Kombat

CariUang - Beberapa waktu belakangan ini, Airdrop gagal mencuri perhatian sejumlah kalangan masyarakat. Padahal dalam waktu bersamaan, banyak masyarakat a yang melakukan penjualan hamster kombat lantaran dinilai tidak memenuhi ekspektasi. 

Token tersebut meluncur pertama kali di beberapa platform tepat pada pukul 12:00 UTC. Namun tak berselang lama, harga token tersebut mengalami penurunan drastis lantaran terjadi penjualan dalam skala besar-besaran. 

Baca Juga: LayarZero Mengalami Kenaikan Aktivitas Usai Muncul Cara Airdrop

Performa ini sesuai dengan kondisi pasar yang bergerak luas. Saat ini hamster kombat berada di level US$0,0069. Saat harga mengalami penurunan, volume Airdrop Hamster Kombat justru meningkat hingga tembus US$1 miliar.

Ketika pembelian dan penjualan yang berlangsung secara besar-besaran menandakan bahwa sedang terjadi kenaikan begitupun sebaliknya. Peningkatan volume perdagangan yang diimbangi penurunan harga menjadi sinyal bearish.

Baca Juga: 2 Airdrop Gratis Terbaik Sepanjang September 2024, Ada yang Bikin Untung Gede dan Cara Praktis

Jika hal ini tetap berlangsung, bukan tidak mungkin hamster kombat akan merosot jauh. Walaupun terbilang masih baru, hamster kombat tergolong sangat stabil sehingga tidak heran jika mencuri perhatian banyak kalangan. 

Baca Juga
Berbagi
Suka dengan artikel ini? Ajak temanmu membaca :D
Posting Komentar