Mengenal Tata Cara Beli Crypto dengan Pulsa, Tertarik Mencoba?

 

Ilustrasi crypto
Ilustrasi crypto 

CariUang - Beli crypto dengan pulsa banyak ditempuh oleh sebagian kalangan masyarakat. Pasalnya pembelian crypto dengan pulsa cenderung mudah dijangkau dan bisa diupayakan melalui sejumlah layanan yang tersedia dalam kehidupan sehari-hari seperti Alfamart hingga Indomaret.

Table of Contents
 

Cara Beli Crypto dengan Pulsa yang Praktis dan Efektif

Melakukan pembelian crypto dengan pulsa tentu membuat pengguna harus memahami jaringan keuangan. Hal ini lantaran setiap transaksi yang dilakukan atas pembelian crypto atau bitcoin mengandung sejumlah resiko. Berikut ini sejumlah cara beli crypto dengan pulsa:

  • Kunjungi laman situs Kraken 
  • Lakukan pembuatan akun dalam situs tersebut
  • Pilih opsi 'Deposit Credit One Bank' dan takutkan akun dengan USD
  • Klik mata uang crypto
  • Tentukan jumlah pulsa yang akan diinvestasikan menjadi crypto

Apakah Ada Biaya Tambahan?

Saat menggunakan media pembayaran tertentu banyak orang penasaran dengan admin atau biaya tambahan. Apakah hal ini juga berlaku dala. Penjualan crypto? Tentu saja hal ini juga turut dirasakan atau terjadi dalam transaksi trading. 

Baca Juga: Cara Vipbitcoin Co Id Login dan Keunggulannya

Dalam transaksi tersebut investor diharuskan melakukan pembayaran atau dipotong biaya tambahan. Potongan biaya tersebut mencangkup deposit, penarikan, perdagangan dan masih banyak lagi. Biaya perdagangan bisa mengalami penurunan sekitar 0,1% - 1%. 

Pembelian crypto dengan uang
Pembelian crypto dengan uang

Namun ada juga sejumlah situs yang menawarkan transaksi gratis. Artinya Kamu tidak dikenakan biaya tambahan entah untuk deposit, penarikan ataupun biaya tambahan. Biasanya situs tersebut akan menjadi incaran sejumlah kalangan masyarakat. 

Tips Membeli Crypto yang Aman dan Menguntungkan

Dalam jual beli crypto tentu terdapat sejumlah resiko yang harus dirasakan oleh investor. Resiko tersebut harus dipertimbangkan sejak awal sehingga keuntungan maksimal. Berikut ini trik melakukan jual beli crypto yang aman:

1. Pemahaman Resiko

Trik pertama yang harus dipersiapkan oleh calon investor yakni memahami sejumlah resiko. Resiko tersebut bisa berupa potensial penurunan harga, kebangkrutan situs ,hingga dana yang tiba-tiba hilang, dan masih banyak lagi. Oleh sebab itu penting bagi Kamu untuk selektif dalam melakukan pemilihan situs transaksi jual beli crypto. 

2. Jangan Lakukan Pembelian Pasar Turun

Salah satu hal yang wajib dilakukan oleh investor yakni berhati-hati saat melakukan pembelian crypto. Hindari melakukan pembelian saat pasar crypto sedang mengalami penurunan.Terutama bagi pemula disarankan untuk melakukan pembelian crypto dalam jumlah kecil terlebih dahulu. 

3. Fitur Beli Crypto Otomatis

Alternatif ini biasanya dilakukan oleh orang-orang yang kesulitan dalam mengatur atau memantau pergerakan harga crypto. Oleh sebab itu Kamu bisa memanfaatkan keberadaan fitur beli crypto otomatis. Hal ini membuat Kamu bisa mendapat crypto dalam jumlah banyak sekaligus. 

2 Alternatif Mendapat Crypto

Terdapat 2 cara yang bisa dilakukan untuk mendapatkan crypto. Bagaimana cara mendapatkan crypto? Berikut ini sejumlah cara yang bisa Kamu terapkan untuk mendapatkan crypto dengan mudah dan praktis:

1. Menambang

Alternatif pertama yang bisa Kamu coba untuk mendapatkan crypto ataupun bitcoin yakni dengan menambang. Apa itu penambang? Penambangan yakni alternatif yang dilakukan dengan menyusun puzzle atau semacam game nantinya Kamu akan memperoleh komisi berupa bitcoin. 

Baca Juga: Mengenal Crypto Farmer dan Strategi yang Harus dipersiapkan

2. Perdagangan

Cara mendapatkan crypto lainnya yakni dengan perdagangan atau jual beli. Perdagangan dapat dilakukan dengan memanfaatkan keberadaan sejumlah situs ternama. Pastikan penawaran yang ditawarkan menarik sehingga nantinya bisa memberikan keuntungan. 

Cara beli crypto dengan pulsa tersebut bisa diupayakan oleh sejumlah orang. Dengan begitu transaksi yang dilakukan cenderung mudah. Informasi lengkap mengenai trading, crypto, dan investasi bisa diketahui dengan baca artikel lain di website Kami.

Baca Juga
Berbagi
Suka dengan artikel ini? Ajak temanmu membaca :D
Posting Komentar