Mau Kerja Cari Uang tapi Ijazah Cuma SMP, Ini Profesi tanpa Pandang Pendidikan!

 

Orang kerja di peternakan
Orang kerja di peternakan 

CariUang - Mau kerja cari uang? Terkendala pendidikan tapi ingin kaya? Tentu hal tersebut tetap bisa diupayakan jika Kamu mau dan punya komitmen besar berusaha. Bagaimana cara berusaha agar cepat kaya dengan bekerja?

Table of Contents
 

Mau Kerja Cari Uang Gimana Caranya?

Tentu Kalian bingung bagaimana cara kerja atau mencari pekerjaan dengan modal ijazah SMP. Pasalnya saat ini saja banyak sarjana yang masih nganggur. Namun tidak sedikit juga lulusan SD hingga SMA justru sukses. Berikut ini cara mencari uang dengan ijazah smp:

1. TKW/ TKI

Banyak dari warga negara Indonesia yang memilih untuk menjadi TKW ataupun TKI untuk mendapatkan uang. Kamu bisa mengupayakan hal tersebut untuk mencari pekerjaan tanpa perlu memikirkan keberadaan ijazah. 

Baca Juga: Kerja Apa Biar Cepat Kaya? Ternyata Ini Profesi yang Bikin Sukses dalam Waktu Singkat!

Untuk menjadi TKW atau TKI Kamu hanya perlu menyiapkan berbagai macam berkas dan juga pengetahuan di bidang bahasa sesuai negara tujuan. Nantinya Kamu bisa mengumpulkan uang banyak dan menjadikannya sebagai modal memulai usaha. 

2. Buruh Pabrik

Beberapa pabrik di Indonesia juga ada yang memberikan kesempatan bagi mereka-mereka bekerja meskipun berlatarbelakang pendidikan SMP. Kamu juga bisa mengupayakannya sebagai salah satu bentuk mencari pekerjaan. 

Bagaimana cara menjadi buruh pabrik? Cara menjadi buruh pabrik bisa dilakukan dengan mengirimkan pekerjaan. Beberapa pabrik yang siap menampung banyak karyawan mulai dari Sritex hingga PT Sai. Penuhi semua syarat agar nantinya lebih cepat diterima. 

3. Jualan 

Bagi Kamu yang frustasi lantaran tidak berhasil mendapatkan pekerja maka bisa memulai jualan. Lakukan penjualan dengan skala kecil-kecilan terlebih dahulu untuk mendapatkan keuntungan besar. Bisanya hal ini disebut dengan UMKM. 

Sebagai langkah awal misalnya jualan nasi di depan rumah. Jika sudah berkembang Kamu bisa menyewa lapak untuk membuka warung. Begitupun dengan bisnis lainnya, Kamu bisa memulainya dari hal-hal sederhana. 

4. Peternak

Kerja sebagai peternak juga bisa diupayakan sebagai bentuk cari uang cepat. Umumnya peternakan bertugas untuk mengurus dan mengatur keperluan hewan ternak. Beberapa peternak sukses biasanya membutuhkan tenaga kerja tanpa memandang ijazah. 

Kamu bisa memanfaatkan hal tersebut sebagai salah satu bentuk mencari uang. Upayakan agar tidak mempunyai rasa jijik berlebihan lantaran banyaknya Kamu akan berbaur dengan sejumlah hewan ternak seperti sapi, kambing, ayam, dan lain sebagainya. 

5. Pertanian

Beberapa daerah produktif juga sering membutuhkan tenaga petani untuk membudidayakan tanaman tertentu. Pekerjaan ini memberikan gaji tinggi jika melakukan budidaya Komoditas tertentu seperti sawit hingga pala. 

Orang kerja di pertanian
Orang kerja di pertanian 

Kumpulkan gaji dari pertanian dan jadikannya sebagai modal untuk membeli lahan sendiri. Beberapa orang telah terbukti mampu meraup kesuksesan usai menekuni bidang pertanian baik skala kecil ataupun luas. 

6. Sopir

Bagi seorang pria yang membutuhkan pekerjaan dengan gaji tinggi maka bisa menekuni bidang transportasi seperti menjadi sopir. Sopir kendaraan seperti trik memberikan gaji besar terutama jika Kamu bekerja di perusahaan tambang. 

Baca Juga: Bisnis Pelajar Modal 10K, Berani Mencoba?

Apakah pekerjaan ini hanya untuk pria? Sebenarnya pekerjaan ini tidak harus dilakukan pria bisa juga wanita meskipun jarang. Sebelum menekuni bidang ini Kamu harus mengurus surat izin mengemudi dan lain sebagainya. 

Itulah bidang yang bisa dikerjakan jika mau kerja cari uang tanpa memikirkan ijazah. Umumnya pekerja tersebut bisa dilakukan sebagai sampingan ataupun utama. Jika Kamu tertarik berwirausaha bisa membaca referensi dari artikel website Kami. 

Baca Juga
Berbagi
Suka dengan artikel ini? Ajak temanmu membaca :D
Posting Komentar